@article{Nurhidayat_Fatmaryanti_Sriyono_2013, title={Pengembangan Modul Panduan Outbound untuk Mengoptimalkan Creativity Domain Science pada Siswa SMA}, volume={3}, url={https://jurnal.umpwr.ac.id/index.php/radiasi/article/view/429}, abstractNote={<p><em>Latar belakang penelitian adalah belum dikembangkannya modul panduan outbound yang dapat mengoptimalkan </em><em>creativity domain science pada siswa SMA. Penelitian dilakukan guna mengembangkan modul panduan outbound untuk </em><em>mengoptimalkan creativity domain science pada siswa SMA. Penelitian ini merupakan jenis penelitian R &amp; D (Research &amp; </em><em>Development) menggunakan prosedur penelitian model Borg &amp; Gall. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 1 Mirit dengan </em><em>subyek penelitian berjumlah 28 siswa kelas X SMA Negeri 1 Mirit Tahun Pelajaran 2012/2013. Metode pengumpulan data </em><em>menggunakan metode wawancara, observasi, angket, dan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. </em><em>Hasil penelitian berupa cara pengembangan modul panduan outbound melalui tahap-tahap: menentukan potensi dan </em><em>masalah, pengumpulan data awal, desain modul, validasi modul, revisi I, ujicoba terbatas, dan revisi II menghasilkan produk </em><em>akhir. Pada tahap ujicoba terbatas diperoleh hasil: 1) modul panduan outbound dinyatakan layak berdasarkan penilaian </em><em>validator sebesar 85%, dan penilaian siswa sebesar 86%; 2) modul panduan outbound dapat diimplementasikan dengan </em><em>cukup baik dalam pembelajaran Fisika berdasarkan penilaian observer sebesar 82%; 3) modul panduan outbound dapat </em><em>mengoptimalkan creativity domain science siswa sebesar 88%; 4) modul panduan outbound dapat membantu siswa mencapai </em><em>ketuntasan hasil belajar sebesar 81%. Secara keseluruhan, penelitian pengembangan menghasilkan modul panduan outbound </em><em>yang dapat mengoptimalkan creativity domain science pada siswa SMA.</em></p&gt;}, number={2}, journal={Radiasi : Jurnal Berkala Pendidikan Fisika}, author={Nurhidayat, Nurhidayat and Fatmaryanti, Siska Desy and Sriyono, Sriyono}, year={2013}, month={Sep.}, pages={120-124} }