DETERMINANTS OF EMPLOYEE PERFORMANCE: THE ROLE OF ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) AND ORGANIZATIONAL COMMITMENT
FAKTOR-FAKTOR PENENTU KINERJA KARYAWAN: PERAN PERILAKU KEWARGANEGARAAN DAN KOMITMEN ORGANISASI
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Organizational Citizenship Behavior (OCB) dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada CV. NJA Truss Maju Perkasa Lampung Timur. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan di CV. NJA Truss Maju Perkasa Lampung Timur yang berjumlah 50 orang. Sampel diambil dengan menggunakan teknik sampling jenuh/sensus. Prosedur analisis data yang digunakan untuk analisis statistik antara lain uji t, uji F, koefisien determinasi (R2), dan uji regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Organizational Citizenship Behavior (OCB) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, (2) Organizational Commitment berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai (4) Organizational Citizenship Behavior (OCB) dan Organizational Commitment. secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai.
Copyright (c) 2025 Rudi Prasetyo

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.